Drone Selam China Ditemukan Nelayan, Pemerintah Dapat Sentilan Dari Tokoh Papua
Tokoh asal Papua, Christ Wamea menilai pemerintah telah lalai dengan adanya temuan drone kapal selam pengintai yang diduga milik China.
Tokoh asal Papua, Christ Wamea menilai pemerintah telah lalai dengan adanya temuan drone kapal selam pengintai yang diduga milik China.