Senin, 31 Maret 2025 - 12:14 pm

Nasional

Beranda Nasional

Loyalis TGB Angkat Bicara Soal Rencana Sejumlah Orang Bakal Demo ke KPK

Menanggapi rencana aksi yang akan digelar oleh Satuan Aksi Aktivis NTB Jakarta (SAKTI NTB JAKARTA) pada 27 Februari.Loyalis TGB, M Samsul Qomar (MSQ) menilai aksi tersebut hanya modus belaka dan diduga sebagai upaya mencari momentum menjelang bulan Ramadan.

Siap Berikan Pelayanan Terbaik, BPR NTB Perseroda Gelar Edukasi dan Literasi Keuangan

PT BPR NTB Perseroda terus berkomitmen meningkatkan literasi keuangan masyarakat dengan menggelar kegiatan Edukasi, Literasi, dan Sosialisasi BPR NTB terkait Lembaga Keuangan. Acara ini berlangsung pada Senin, 24 Februari 2025, di Gedung Keserasian Sosial Desa Golong, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat

Hadiri Apel Pasukan Dan Deklarasi Damai, Ketua DPRD Loteng Harap Pilkdes Kondusif

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lombok Tengah, Lalu Ramdan, S.Ag, menghadiri Apel Gelar Pasukan dan Deklarasi Damai menjelang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak yang akan diselenggarakan pada 26 Februari 2025. Acara ini bertujuan untuk memastikan kesiapan pengamanan serta memperkuat komitmen bersama dalam menjaga stabilitas dan kondusivitas selama proses Pilkades.

Pengukuhan Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Se-Pulau Lombok, Sinergi pemuda Negarawan menyongsong NTB Makmur Mendunia

Sebanyak 121 Pengurus Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah (PDPM) se-Pulau Lombok resmi dikukuhkan dalam sebuah acara khidmat yang diselenggarakan di Hotel Swiss Bell Kabupaten Lombok Tengah. Senin, 24 Februari 2025.

Bupati dan Wakil Bupati Lombok Tengah Resmi Dilantik Presiden Prabowo Subianto

Pasangan H. Lalu Pathul Bahri dan Muhamad Nursiah resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Lombok Tengah oleh Presiden Prabowo Subianto dalam upacara kenegaraan di Istana Negara, Jakarta, pada Kamis (20/2/2025).

Bank NTB Syariah dan BNNP NTB Cegah Dampak Buruk Penggunaan Narkoba dan Inklusi Keuangan

Bank NTB Syariah bersama Yayasan Generasi Metro Bersinar (Gema) serta Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar sosialisasi dampak buruk penggunaan Narkoba di Ponpes Islahul Anam, Desa Aiq Darek, Kecmatan Batukliang Loteng, Senin.

Anggota Dewan Ahmad Samsul Hadi Serap Aspirasi Masyarakat

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lombok Tengah, Ahmad Samsul Hadi, SH, menggelar reses di enam titik untuk menyerap aspirasi masyarakat. Dalam pertemuan yang digelar di berbagai lokasi tersebut, warga menyampaikan beragam keluhan, terutama terkait infrastruktur jalan lingkungan yang rusak dan belum mendapatkan perhatian maksimal dari pemerintah daerah.

Bank NTB Syariah Salurkan Bantuan Bagi Korban Banjir Bima

Dalam upaya meringankan beban para korban banjir yang terjadi di Kecamatan Wera, Kabupaten Bima, telah diserahkan bantuan berupa paket sembako, mesin pompa air, terpal dan distribusi air bersih kepada masyarakat yang terdampak pada Sabtu, 08 Februari 2025.

Bupati Lombok Tengah Hadiri Pelatihan Digitalisasi dan Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah Berbasis SIPD RI...

Bupati Lombok Tengah, H. Lalu Pathul Bahri, S.IP., M.A.P., menghadiri Pelatihan Digitalisasi dan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Keuangan Daerah Berbasis Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD) RI Tahun 2025. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi.

Bank NTB Syariah dan Baznas NTB Resmikan Rumah Layak Huni (MAHYANI)

Badan Amil Zakat Nasional Provinsi Nusa Tenggara Barat (BAZNAS NTB) bekerja sama dengan Bank NTB Syariah meresmikan Rumah Layak Huni (MAHYANI) bagi masyarakat di Desa Cendi Manik, Kecamatan Sekotong, Lombok Barat, pada Rabu, 22 Januari 2025.

Berita Populer

Berita Terbaru