Label: PPKM Mikro NTB
Rakor PPKM Mikro Berbasis Desa. Mataram Siap-Siap PPKM Darurat
Wakil Gubernur (Wagub) NTB Dr. Ir. Hj. Sitti Rohmi Djalilah, M. Pd., mengatakan bahwa penanganan penyebaran Covid berbasis desa atau kelurahan sangat efektif menghadapi Covid-19.
Aparat Gencar Turun Ke Desa-Desa Untuk Sosialisasi PPKM Mikro di NTB
Kapolsek Kuta AKP I Made Dimas W, SIK bersama Babhinkamtibmas Desa Mertak menghadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) di aula Kantor Desa Mertak Kecamatan Pujut, Rabu (7/7/2021).
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Mulai 23 Maret, Masyarakat Diminta Tetap Beraktivitas...
Koresponden Koranmerah.com
Iktiar Pemerintah untuk terus menekan angka penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) terus digencarkan. Kebijakan untuk kembali menerapakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM)...
Tekan Kasus Covid-19, NTB Siap Kawinkan PPKM Mikro dan Kampung Sehat...
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat bersiap menerbitkan Surat Instruksi Gubernur terkait Pengendalian Pencegahan dan Penanganan Covid-19 dan Pemberlakuan PPKM Mikro di NTB. Pemberlakuan PPKM Mikro ini rencananya akan digandengkan dengan program Kampung Sehat yang mana tahun 2020 lalu sukses dilaksanakan.